Bahas Beasiswa dan Program Kerja, Yayasan TJB dan Dinkes Deiyai Gelar Sosialisasi

- Penulis

Kamis, 2 Oktober 2025 - 10:13

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DEIYAI Papua Tengah papedanew.com Upaya mendorong peningkatan sumber daya manusia di Kabupaten Deiyai maka Dinas Kesehatan telah menghadirkan Yayasan Tiga Jendela Bersaudara dan telah melaksanakan sosialisasi tentang Beasiswa dan Program Kerja. Bertajuk : Maju Bersama. Kamis 2 Oktober 2025. Bertempat aula DinKes Deiyai.

Plt. Dinas Kesehatan Deiyai Mando Mote, S. IP menyatakan kehadiran Yayasan ini membantu peningkatan Sumber daya manusia dimasa mendatang.

 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Yayasan Tiga Jendela Bersaudara ini, merupakan salah satu lembaga yang telah menyekolahkan 22 orang mahasiswa ke berbagai perguruan tinggi (PT) negeri maupun swasta di Papua maupun di luar Papua, untuk Deiyai akan disiapkan lagi di tahun mendatang. Kan…. Kami di Deiyai ada SMK Kesehatan. Lulusan SMK kesehatan akan diprioritaskan pada program beasiswa dari YTJB “tuturnya.

 

Mote menjelaskan, Yayasan Tiga Jendela Bersaudara ini telah memiliki donatur yang ada di Indonesia maupun di luar negeri. Dan ikut bekerja sama langsung dengan 22 negara pendonor dan telah bekerja sama dengan 37 kampus.

 

Dalam mengembangkan tugas memberikan bantuan biaya siswa, Yayasan Tiga Jendela Bersaudara memberikan 4 bantuan biaya siswa. Yakni bantuan khusus bagi PNS yang tugas belajar, bantuan khusus bagi perempuan asal Nabire, bantuan umum bagi sarjana (S-1) dan bantuan khusus bagi para lulusan SMA dan SMK.

Baca Juga:  Wagub Papua Tengah !!! Hari ini bukan lagi berbicara, tetapi bukti dan nyata BBM Tiba Lewat Udara, PLN mulai nyala 24 jam

 

“Kita ingin agar tidak ada lagi lulusan SMA dan SMK yang tamat dan pulang kampung. Bagi para calon mahasiswa mahasiswi yang telah dinyatakan lulus tes, dipastikan akan diberikan bantuan biaya siswa hingga tuntas. Dengan catatan untuk sarjana waktu kuliah hanya 4 tahun sudah wisuda,” jelas Mando Mote.

 

Kata dia, pihaknya juga berharap kepada para PNS yang akan tugas belajar bersama para calon mahasiswa mahasiswi lulusan SMA dan SMK agar menjadi orang yang berprestasi. Agar bisa melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi dengan jalur bantuan biaya siswa dari Yayasan Tiga Jendela Bersaudara.

 

Lanjutnya, Yayasan Tiga Jendela Bersaudara hadir bersama 4 jenis bantuan biaya siswa yang sangat luar biasa. Guna memberikan kesempatan bagi putra dan putri daerah wilayah Meepago A untuk bisa mampu bersaing di 37 kampus. .

Berita Terkait

Ketua Panitia Imbau Masyarakat Ikut Sukseskan Festival Media ke-1 di Nabire
Menjelang Tahun Baru 2026, Kepala Suku Besar Meepago Imbau Masyarakat Jaga Kamtibmas
PCNU Nabire Gelar Majelis Rutin Perdana, Ajak Kader Bermuhasabah Menyongsong Tahun Baru 2026
Polda Papua Tengah Amankan Anak Perempuan di bawah umur, di lokalisasi samabusa
Ini himbauan Kapolres Nabire, Pengalihan alur lalu lintas pada 31 Desember 2025
Perkuat Keamanan dan Sinergi Masyarakat Kepala Subsektor/Koordinator Suku Wate Bangun pos kamling
PCNU Kabupaten Nabire Bentuk Panitia untuk Pendidikan Dasar Kader Penggerak NU
Papua Tengah Rayakan Natal Aman dan Tertib, ini kata Kapolda Papua Tengah
Berita ini 201 kali dibaca

Komentar ditutup.

Berita Terkait

Selasa, 6 Januari 2026 - 12:15

Ketua Panitia Imbau Masyarakat Ikut Sukseskan Festival Media ke-1 di Nabire

Selasa, 30 Desember 2025 - 10:58

Menjelang Tahun Baru 2026, Kepala Suku Besar Meepago Imbau Masyarakat Jaga Kamtibmas

Selasa, 30 Desember 2025 - 10:50

PCNU Nabire Gelar Majelis Rutin Perdana, Ajak Kader Bermuhasabah Menyongsong Tahun Baru 2026

Selasa, 30 Desember 2025 - 07:06

Polda Papua Tengah Amankan Anak Perempuan di bawah umur, di lokalisasi samabusa

Selasa, 30 Desember 2025 - 05:16

Ini himbauan Kapolres Nabire, Pengalihan alur lalu lintas pada 31 Desember 2025

Minggu, 28 Desember 2025 - 16:36

PCNU Kabupaten Nabire Bentuk Panitia untuk Pendidikan Dasar Kader Penggerak NU

Kamis, 25 Desember 2025 - 10:34

Papua Tengah Rayakan Natal Aman dan Tertib, ini kata Kapolda Papua Tengah

Selasa, 23 Desember 2025 - 22:58

Kapolri Larang Pesta Kembang Api Malam Tahun Baru 2026, Razia Digelar di Seluruh Daerah

Berita Terbaru