Wakil Ketua III DPR Papua Tengah Desak Kejari Percepat Penanganan Dugaan Korupsi RSUD

- Penulis

Rabu, 27 Agustus 2025 - 10:19

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nabire Papua Tengah papedanews.com-
Wakil Ketua III DPR Papua Tengah, Sony Bekies Kogoya, mendesak Kejaksaan Negeri (Kejari) untuk segera mempercepat proses penanganan dugaan kasus korupsi di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) nabire yang tengah menjadi sorotan publik.

Menurutnya, masyarakat membutuhkan kejelasan hukum agar polemik terkait dugaan penyalahgunaan anggaran di sektor kesehatan tersebut tidak berlarut-larut.

“Kami meminta agar Kejari segera menindaklanjuti dan menyelesaikan kasus ini. Jangan sampai ada kesan pembiaran, karena masyarakat menunggu keadilan,” tegas Kogoya, Rabu (27/8/2025).

Ia menambahkan, dugaan praktik korupsi di sektor pelayanan kesehatan bukanlah persoalan kecil. Hal itu menyangkut kepentingan masyarakat luas, khususnya pasien yang bergantung pada layanan medis.

“Jika benar terjadi penyimpangan, maka harus diusut tuntas. Negara tidak boleh kalah dengan oknum yang merugikan rakyat,” katanya.

Kogoya juga mengingatkan agar aparat penegak hukum bersikap profesional, transparan, dan tidak tebang pilih dalam mengusut kasus tersebut.

“Ini momentum bagi Kejari menunjukkan keberpihakan kepada kepentingan masyarakat, bukan pada kepentingan kelompok tertentu,” ujarnya.
<span;>( papedanews )

Berita Terkait

Tak butuh waktu lama , polres nabire berhasil ungkap kasus curanmor
Suku Wate gelar sosialisasi, mengajak masyarakat berperan aktif menjaga keamanan lingkungan
MIRIS !! Anggota DPRD Blitar Sekamar dengan Polwan, Diduga Selingkuh Saat Dinas
Warga keluhankan tumpukan sampah di pasar baru Langowan
Kerukunan Ansus Maneta Piboki Teguhkan Dukungan untuk Program Pemerintah dan Kamtibmas di Nabire
Danrem 173/PVB Brigjen TNI Frits W.R. Pelamonia Terima Kunjungan Wakil Ketua DPD RI Yorris Raweyai: Wujud Sinergi Serap Aspirasi Daerah Provinsi Papua Tengah
Danrem 173/PVB Brigjen TNI Frits W.R. Pelamonia Terima Kunjungan Wakil Ketua DPD RI Yorris Raweyai: Wujud Sinergi Serap Aspirasi Daerah Provinsi Papua Tengah
ADA APA!! Sudah Satu tahun ini BOSS Teror Bom molotov Di kantor JuBi ,pihak kepolisian tak kunjung ungkap pelakunya
Berita ini 134 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 21 Oktober 2025 - 14:04

Tak butuh waktu lama , polres nabire berhasil ungkap kasus curanmor

Senin, 20 Oktober 2025 - 17:06

Suku Wate gelar sosialisasi, mengajak masyarakat berperan aktif menjaga keamanan lingkungan

Senin, 20 Oktober 2025 - 16:55

MIRIS !! Anggota DPRD Blitar Sekamar dengan Polwan, Diduga Selingkuh Saat Dinas

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 15:56

Warga keluhankan tumpukan sampah di pasar baru Langowan

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 03:25

Kerukunan Ansus Maneta Piboki Teguhkan Dukungan untuk Program Pemerintah dan Kamtibmas di Nabire

Kamis, 16 Oktober 2025 - 05:00

Danrem 173/PVB Brigjen TNI Frits W.R. Pelamonia Terima Kunjungan Wakil Ketua DPD RI Yorris Raweyai: Wujud Sinergi Serap Aspirasi Daerah Provinsi Papua Tengah

Kamis, 16 Oktober 2025 - 04:56

ADA APA!! Sudah Satu tahun ini BOSS Teror Bom molotov Di kantor JuBi ,pihak kepolisian tak kunjung ungkap pelakunya

Rabu, 15 Oktober 2025 - 12:39

Mengusung Tema Membumikan Spirit Addariyah Melalui Dakwah dan Pendidikan  Moderat dan Inklusif, DDI Lantik pengurus Baru

Berita Terbaru