Kampung Kalisemen Rayakan HUT RI ke-80 dan HUT Kampung ke-43 dengan Meriah

- Penulis

Kamis, 14 Agustus 2025 - 01:29

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nabire Papua Tengah papedanews.com Kepala Kampung Kalisemen, Distrik Nabire, Sudiro, mengumumkan bahwa memperingati perayaan Hari Ulang Tahun ke-80 Republik Indonesia sekaligus HUT Kampung Kalisemen ke-43 berlangsung meriah, meskipun jumlah peserta dibatasi akibat pandemi.

Acara ini melibatkan seluruh warga dari 32 RT dan 8 RW di wilayah Kampung Kalisemen, termasuk partisipasi dinas-dinas pendidikan setempat. Rangkaian kegiatan turut dimeriahkan penampilan kesenian Reog Ponorogo dari Kampung Wadio SP3, serta dihadiri sekitar 2.000 peserta.

Pengamanan kegiatan melibatkan anggota Satuan Limas, Forum Kemitraan Polisi dan Masyarakat (FKPM), SENKOM, dan dipimpin oleh jajaran Polsek Nabire Barat.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Terima kasih kepada seluruh warga, khususnya di SP2, umumnya Nabire Barat, yang antusias mengikuti kegiatan ini,” ujar Sudiro.

Baca Juga:  Jokowi Minta ASEAN Tangani Masalah Muslim Rohingya di Rakhine State

Ia juga menyampaikan permohonan maaf terkait keterbatasan kupon undian. “Kami membagikan seribu lebih kupon, namun ternyata masih kurang. Hal ini di luar perkiraan kami,” jelasnya.

Sudiro berharap kegiatan ini dapat terus dilaksanakan di tahun-tahun berikutnya dengan semangat yang lebih besar. “Harapan kami, Kampung Kalisemen tetap aman, sehat, dan perekonomiannya lancar,” tambahnya.

Sebelumnya, sejumlah perlombaan untuk ibu-ibu telah digelar pada 10–13 Agustus. Puncak perayaan dilaksanakan di Balai Kampung, sedangkan upacara peringatan HUT RI tingkat distrik direncanakan berlangsung di lapangan Kampung Kalisemen.

Berita Terkait

SC Telah Menutup Proses Tahapan Pendaftaran Bakal Calon Musda I BPD HIPMI Papua Tengah
SC Telah Menutup Proses Tahapan Pendaftaran Bakal Calon Musda I BPD HIPMI Papua Tengah
Lelang Aset Rampasan Tipikor: Kejari Nabire Kembalikan Rp452 Juta untuk Negara
Lelang Aset Rampasan Tipikor: Kejari Nabire Kembalikan Rp452 Juta untuk Negara
Cuaca dingin menyelimuti kota Bandung Akibat hujan dari siang dini hari
Warga minta Abdul Karim Goli Kembali Pimpin Lokalisasi Samabusa.
Gagasan Inklusif Maria Yetiasaputri Gemparkan UNS: Program Pemberdayaan Disabilitas Dapat Standing Ovation Peserta
Kepala Suku Besar Moni Sampaikan Terimakasih Atas Bantuan Dari Pemerintahan Pusat
Berita ini 89 kali dibaca

Komentar ditutup.

Berita Terkait

Sabtu, 22 November 2025 - 02:41

SC Telah Menutup Proses Tahapan Pendaftaran Bakal Calon Musda I BPD HIPMI Papua Tengah

Sabtu, 22 November 2025 - 02:25

SC Telah Menutup Proses Tahapan Pendaftaran Bakal Calon Musda I BPD HIPMI Papua Tengah

Kamis, 20 November 2025 - 05:32

Lelang Aset Rampasan Tipikor: Kejari Nabire Kembalikan Rp452 Juta untuk Negara

Rabu, 19 November 2025 - 11:39

Cuaca dingin menyelimuti kota Bandung Akibat hujan dari siang dini hari

Minggu, 16 November 2025 - 05:00

Anggota DPRK Nabire, Dina Misiro minta Pemerintah dan Aparat Perkuat Kamtibmas Jelang Natal 2025

Jumat, 14 November 2025 - 17:29

Pujian dan hiPenting diketahui !! Cara Menerima dan Memberi Kritik Membangun

Jumat, 14 November 2025 - 16:30

Hari Kesehatan Nasional ke 61  Papua Tengah, wujudkan Program Prioritas Gubernur dan Wakil Gubernur di Bidang Kesehatan.

Kamis, 13 November 2025 - 10:33

Wagub Papua Tengah Hadiri Rakor Nasional 2026 di Tanggerang: Percepatan Revitalisasi Satuan Pendidikan dan Digitalisasi Pembelajaran Menuju Pendidikan Berkualitas untuk Semua

Berita Terbaru