Gempa Sudah Reda, Jembatan Belum Juga Diperbaiki — DPRK Nabire dan warga Bangun Jembatan Darurat

- Penulis

Rabu, 8 Oktober 2025 - 12:05

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Nabire, Papedanews.com-
8 Oktober 2025 – Wakil rakyat Kabupaten Nabire bersama Ketua DPRK Nabire, T.K.H. Nanci Kerolina Worabay, S.Sos., M.I.P., turun langsung meninjau kondisi Jembatan Siriwini Bawah yang mengalami kerusakan parah akibat gempa berkekuatan 6,6 magnitudo pada 19 September 2025.

Sudah lebih dari 20 hari sejak kejadian, namun belum ada respon atau penanganan dari Pemerintah Provinsi Papua Tengah, khususnya Dinas PUPR Papua Tengah, terkait perbaikan jembatan vital tersebut.

Melihat kondisi tersebut, wakil rakyat bersama masyarakat Siriwini dan Sanoba berinisiatif membangun jembatan darurat dari kayu agar akses transportasi tetap dapat dilalui, khususnya bagi kendaraan roda dua.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami harus hadir untuk melihat langsung kondisi di lapangan. Jembatan ini sangat penting bagi masyarakat, pelajar, dan mahasiswa agar aktivitas pendidikan dan ekonomi tidak terganggu,” ujar salah satu anggota DPRK Nabire saat peninjauan.

Baca Juga:  Diduga Ada Kejanggalan Pengelolaan Proyek di Dinas Perhubungan Kabupaten Mimika, Nilai Proyek Capai Rp. 30 Miliar

Jembatan darurat yang dibangun secara swadaya ini menjadi penopang utama mobilitas warga sejak terputusnya akses utama pascagempa.

Melalui kesempatan ini, wakil rakyat mendesak Pemerintah Provinsi Papua Tengah agar segera menangani kerusakan jembatan Siriwini Bawah menggunakan Dana Belanja Tidak Terduga (BTT).

“Kami berharap pemerintah provinsi segera merespons dan mengambil langkah nyata demi keselamatan serta kelancaran aktivitas masyarakat,” tambahnya.

Hingga berita ini diturunkan, belum ada keterangan resmi dari pihak Pemerintah Daerah Kabupaten Nabire maupun Pemerintah Provinsi Papua Tengah terkait rencana perbaikan jembatan tersebut.

#SalamIndonesiaRaya
#PeduliMasyarakat
#RehabilitasiJembatanSiriwini
( Papedanews )

Berita Terkait

Tak butuh waktu lama , polres nabire berhasil ungkap kasus curanmor
Suku Wate gelar sosialisasi, mengajak masyarakat berperan aktif menjaga keamanan lingkungan
MIRIS !! Anggota DPRD Blitar Sekamar dengan Polwan, Diduga Selingkuh Saat Dinas
Warga keluhankan tumpukan sampah di pasar baru Langowan
Kerukunan Ansus Maneta Piboki Teguhkan Dukungan untuk Program Pemerintah dan Kamtibmas di Nabire
Danrem 173/PVB Brigjen TNI Frits W.R. Pelamonia Terima Kunjungan Wakil Ketua DPD RI Yorris Raweyai: Wujud Sinergi Serap Aspirasi Daerah Provinsi Papua Tengah
Danrem 173/PVB Brigjen TNI Frits W.R. Pelamonia Terima Kunjungan Wakil Ketua DPD RI Yorris Raweyai: Wujud Sinergi Serap Aspirasi Daerah Provinsi Papua Tengah
ADA APA!! Sudah Satu tahun ini BOSS Teror Bom molotov Di kantor JuBi ,pihak kepolisian tak kunjung ungkap pelakunya
Berita ini 67 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 21 Oktober 2025 - 14:04

Tak butuh waktu lama , polres nabire berhasil ungkap kasus curanmor

Senin, 20 Oktober 2025 - 17:06

Suku Wate gelar sosialisasi, mengajak masyarakat berperan aktif menjaga keamanan lingkungan

Senin, 20 Oktober 2025 - 16:55

MIRIS !! Anggota DPRD Blitar Sekamar dengan Polwan, Diduga Selingkuh Saat Dinas

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 15:56

Warga keluhankan tumpukan sampah di pasar baru Langowan

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 03:25

Kerukunan Ansus Maneta Piboki Teguhkan Dukungan untuk Program Pemerintah dan Kamtibmas di Nabire

Kamis, 16 Oktober 2025 - 05:00

Danrem 173/PVB Brigjen TNI Frits W.R. Pelamonia Terima Kunjungan Wakil Ketua DPD RI Yorris Raweyai: Wujud Sinergi Serap Aspirasi Daerah Provinsi Papua Tengah

Kamis, 16 Oktober 2025 - 04:56

ADA APA!! Sudah Satu tahun ini BOSS Teror Bom molotov Di kantor JuBi ,pihak kepolisian tak kunjung ungkap pelakunya

Rabu, 15 Oktober 2025 - 12:39

Mengusung Tema Membumikan Spirit Addariyah Melalui Dakwah dan Pendidikan  Moderat dan Inklusif, DDI Lantik pengurus Baru

Berita Terbaru